HERMAWAN, RICO (2023) PENGARUH FASILITAS DAN PERSEPSI TERHADAP MINAT MENJADI ANGGOTA BMT NU CABANG RANUYOSO KABUPATEN LUMAJANG. Diploma thesis, Institut Agama Islam Syarifuddin.
COVER-Rico Hermawan P.pdf - Cover Image
Restricted to Registered users only until 1 December 2028.
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.
Download (606kB) | Request a copy
BAB 1 - RICO .pdf - Published Version
Restricted to Registered users only until 1 December 2028.
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.
Download (557kB) | Request a copy
BAB II - RICO.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only until 1 December 2028.
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.
Download (699kB) | Request a copy
BAB III - RICO.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only until 1 December 2028.
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.
Download (492kB) | Request a copy
BAB IV - RICO.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only until 1 December 2028.
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.
Download (403kB) | Request a copy
BAB V - RICO.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only until 1 December 2028.
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.
Download (498kB) | Request a copy
DAFTAR PUSTAKA - RICO.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only until 1 December 2028.
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.
Download (1MB) | Request a copy
Abstract
BMT NU adalah koperasi berbasis syariah yang melakukan pengumpulan dan penyaluran dana yang terbilang baru yaitu berdiri di tahun 2021 yang sudah memiliki cukup banyak anggota yaitu sebanyak 990 anggota aktif yang mana dalam kegiatan kerjanya memerlukan fasilitas yang akan menarik minat masyarakat untuk menjadi anggotanya. Dari fasilitas, kegiatan dan kinerja ataupun dari segi lainnya akan membuat persepsi masyarakat sehingga menimbulkan minat untuk menggunakan jasa BMT NU.
Dari latar belakang ini menghasilkan rumusan masalah betrikut : 1) Apakah ada pengaruh variabel Fasilitas terhadap minat untuk menjadi Nasabah? 2)Apakah terdapat pengaruh variabel persepsi terhadap minat untuk menjadi Nasabah? 3)Apakah ada pengaruh secara simultan antara variabel Fasilitas dan Persepsi ?.
Tujuan dari penelitian ini adalah sebagai berikut : 1)Untuk mengetahui pengaruh variabel fasilitas terhadap minat untuk menjadi anggota BMT NU Cabang Ranuyoso Kabupaten Lumajang. 2)Untuk mengetahui pengaruh variabel persepsi terhadap minat untuk menjadi anggota BMT NU Cabang Ranuyoso Kabupaten Lumajang. 3)Untuk mengetahui apakah variabel fasilitas dan Persepsi memiliki pengaruh secarara Simultan terhadap minat menjadi anggota BMT NU Cabang Ranuyoso Kabupaten Lumajang.
Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif regresi linier berganda. Dengan teknik pengumpulan data melalui kuisioner yang disebar pada 91 anggota sebagai sampel dari populasi sebanyak 990 anggota BMT NU Ranuyoso. Adapun Analisa data menggunakan aplikasi IBM SPSS Statistic versi 25.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) Fasilitas berpengaruh positif terhadap minat dengan niali t hitung dan t tabel sebesar 1,727 > 1,662 tetapi tidak signifikan dengan nilai sig > 0,05 (0,08 > 0,05) (2) Persepsi berpengaruh positif secara signifikan dengan nilai sig < 0,05 (0,00 < 0,05) dengan nilai t hitung dan t tabel sebesar 3,840 > 1,662. (3) Secara Simultan Fasilitas dan Persepsi sama-sama berpengaruh sebesar 36,1%. Uji ini menujukkan bahwa kedua variabel Fasilitas dan Persepsi sama-sama berpengaruh. Dari semua hasil uji tersebut menunjukkan bahwa persepsi lebih memiliki daya tarik pada anggota dari pada fasilitas yang dimiliki BMT NU.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory T Technology > TX Home economics |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah |
Depositing User: | Mr Diriko Ahmad |
Date Deposited: | 18 Jul 2023 09:19 |
Last Modified: | 18 Jul 2023 09:19 |
URI: | http://repository.iaisyarifuddin.ac.id/id/eprint/105 |